Santunan Anak Yatim Yayasan Berkarya Cabang Gresik Bulan Maret 2025
Assalamualaikum Wr. Wb.
Alhamdulilah telah terlaksana Santunan Berkarya Gresik Minggu, 23 Maret 2025 jam 16.00 di Musholla Nurul Jadid.
Adapun kegiatan yang telah terlaksana sebagai berikut:
- Pembukaan,
- Pembacaan Tahlil dan Doa Bersama,
- Sholawat bil Qiyam,
- Pengarahan dari Direktur Berkarya,
- dan Santunan Anak Yatim.
Terima kasih kami sampaikan kepada pengurus dan donatur. Jazakallah Ahsanal jaza’.


